Bukan Penyerang? Ini Posisi Terbaik Arda Guler Menurut Ancelotti

Bagikan

Arda Guler, gelandang muda berbakat asal Turki yang kini memperkuat Real Madrid, tengah menjadi sorotan sepakbola Eropa berkat kemampuannya yang luar biasa di lapangan.

Bukan-Penyerang,-Ini-Posisi-Terbaik-Arda-Guler-Menurut-Ancelotti

Namun, di tengah pujian yang terus mengalir, manajer Real Madrid, Carlo Ancelotti, memberikan pandangan menarik tentang posisi terbaik yang cocok untuk Guler di tim ini. Menurut Ancelotti, Arda Guler lebih cocok bermain sebagai gelandang tengah atau playmaker daripada sebagai penyerang. Berikut ini pembahasan lengkap mengenai pandangan Ancelotti dan potensi Arda Guler di Real Madrid. Berikut ini, kita akan membahasa lebih detail mengenai sepak bola dan tentu saja telah kami rangkum di FOOTBALL ROAR.

tebak skor hadiah pulsa

Kabar Gembira bagi pecinta bola, khususnya Timnas Garuda. Ingin tau jadwal timnas dan live streaming pertandingan timnas? Segera download!

Awal Karier dan Perjalanan Arda Guler Ke Real Madrid

Arda Guler memulai perjalanan karier sepak bolanya sejak usia muda di akademi Genclerbirligii, sebuah klub lokal di Ankara, Turki, pada tahun 2014. Di sana, ia mengasah kemampuan teknis dan visinya sebagai pemain gelandang serang, yang kemudian menarik perhatian tim besar Turki, Fenerbahce. Pada 2019, Guler resmi bergabung dengan tim junior Fenerbahce dan terus menunjukkan perkembangan pesat hingga akhirnya menandatangani kontrak profesional pada Januari 2021, menandai awal karier seniornya di dunia sepak bola profesional.

Selama berkostum Fenerbahcce, Arda Guler menunjukkan penampilan menawan dengan beberapa rekor prestasi. Termasuk menjadi pencetak gol termuda klub tersebut di kompetisi liga Turki pada usia di bawah 17 tahun. Dengan performa impresif tersebut, ia segera menjadi incaran berbagai klub besar Eropa, seperti Barcelona, Liverpool, dan Paris Saint-Germain.

Namun, Guler memilih untuk menerima tawaran Real Madrid pada musim panas 2023. Pindah ke klub raksasa Spanyol dengan kontrak jangka panjang selama enam tahun dan biaya transfer sebesar €20 juta. Merupakan investasi besar sekaligus kepercayaan besar dari Los Blancos terhadap potensi sang pemain muda.

aplikasi nonton bola shotsgoal apk

Guler Bukan Penyerang, Tapi Gelandang Playmaker

Guler-Bukan-Penyerang,-Tapi-Gelandang-Playmaker

Carlo Ancelotti, pelatih legendaris Real Madrid, memiliki pandangan yang tegas mengenai posisi terbaik bagi Arda Guler di timnya. Meskipun Guler kerap bermain di posisi penyerang dan bahkan berhasil mencetak gol penting. Ancelotti meyakini bahwa potensi terbaik sang pemain lebih cocok untuk dimainkan sebagai gelandang tengah atau playmaker.

Menurut Ancelotti, keahlian Guler dalam mengatur ritme permainan dan kemampuan bermain dengan tenang serta berkualitas sangat ideal untuk peran gelandang yang mengendalikan alur serangan tim. Ancelotti menjelaskan bahwa dalam formasi 4-3-3, Guler bisa berperan secara maksimal sebagai gelandang tengah yang aktif dalam membangun serangan sekaligus membantu pertahanan.

Di posisi ini, Guler tidak hanya menggunakan teknik dan kreativitasnya, tetapi juga memperlihatkan kerja keras dalam fase bertahan. Berbeda dengan formasi 4-4-2, di mana perannya lebih terbatas sebagai winger kanan. Carlo Ancelotti percaya bahwa jika diberi kesempatan bermain di lini tengah. Guler akan mampu menunjukkan kualitas luar biasa yang selama ini tersembunyi.

Baca Juga: Masa Depan Marcus Rashford Diputuskan Setelah Tersingkirnya Aston Villa dari UCL

Momen-Momen Gemilang Guler di Real Madrid dan Harapan Ancelotti

Arda Guler telah menunjukkan beberapa momen gemilang sejak bergabung dengan Real Madrid, menegaskan potensinya sebagai gelandang muda berbakat. Salah satu titik terang terjadi saat ia mencetak gol kemenangan pada menit ke-21 dalam laga melawan Getafe, yang membantu Real Madrid meraih kemenangan tipis 1-0. Gol tersebut tidak hanya memastikan tiga poin penting bagi Los Blancos tetapi juga menjadi bukti nyata kemampuan Guler dalam memanfaatkan peluang dari jarak jauh dengan ketepatan yang luar biasa.

Selain gol penting itu, Guler juga diketahui selalu tampil aktif dalam membantu membangun serangan dan mengatur ritme permainan tim. Meski Real Madrid harus mengistirahatkan beberapa pemain kunci di pertandingan tersebut. Kontribusi Guler tetap krusial dalam mengendalikan lini tengah dan menciptakan peluang bagi rekan-rekannya. Penampilannya yang penuh tenaga dan teknis dalam pertandingan tersebut membuat Ancelotti semakin yakin akan peranan penting Guler di masa depan klub.